-->
Ngeri... Jika pikiran seseorang telah dikuasai oleh ambisi dan nafsu

Ngeri... Jika pikiran seseorang telah dikuasai oleh ambisi dan nafsu

KEMENANGAN BUKANLAH SEGALA-GALANYA, TETAPI PERJUANGAN UNTUK MENANG ADALAH SEGALA-GALANYA
(BY VINCE LOMBARDI)

Lahir sebuah ungkapan “proses adalah esensi”, hasilnya adalah eksistensi. Banyak orang mudah terinspirasi untuk menjadi orang sukses, menajdi pemenang dalam hidupnya dan menjadi segalanya sesuai dengan hasrat dan keinginannya. Namu kadang yang sering dilupakan adalah proses dan perjuangan. Mereka terlena dan timbullah keinginan untuk menggunakan car-cara yang tidak tepat dan tidak baik.

 Jika pikiran seseorang telah dikuasai oleh ambisi dan nafsu, maka apaun bisa dilakukan. Akan tetapi secara esensial hal tersebut justru merugikan dirinya sendiri terlebih pihak-pihak lain. Jika terbentuk satu kekuatan dalam diri anda, maka arahkan pikiran anda kepada pikiran yang konstruktif dan mencerahkan. Hidari hal-hal yang memancing anda untuk melakukan kecurangan dalam kehidupan ini.
 Jika pikiran seseorang telah dikuasai oleh ambisi dan nafsu, maka apaun bisa dilakukan. Akan tetapi secara esensial hal tersebut justru merugikan dirinya sendiri terlebih pihak-pihak lain.
Suatu proses yang dijalani dengan baik serta menggunakan jalan yang bersih maka hasilnya bisa dipastikan bersih dan memuaskan. Akan tetapi lain halnya dengan suatu yang prosesnya salah, maka tidak mustahil apa yang diharapkan akan menjadi sia-sia. Kalaupun berhasil dan mendapatkan yang diinginkan, tetaplah hal tersebut bukanlah suatu kesuksesan dan kemenangan yang sebenarnya, karena nilai dari apa yang dihasilkan menjadi hilang, dan hal tersebut lebih tepat jika dikatakan “ keberhasilan dan kemengan semu” karena sama sekali menghilangkan nilai perjuangan itu sendiri.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel